Legenda Sepakbola Andriy Shevchenko Mengaku Bangga Jadi Orang Ukraina

- 3 Maret 2022, 13:09 WIB
Legenda Sepakbola Asal Ukraina Shevchenko
Legenda Sepakbola Asal Ukraina Shevchenko /

"Saya ingin berterima kasih kepada negara saya, tentara, dan presiden Volodymyr Zelensky yang melakukan segalanya untuk mempertahankan negara saya dari agresi Rusia," ujarnya.

Profil Andriy Mykolayovych Shevchenko

Andriy Mykolayovych Shevchenko lahir 29 September 1976) adalah seorang pelatih dan mantan pemain sepak bola profesional asal Ukraina.

Terakhir kali ia menjadi kepala pelatih klub Serie A Genoa.

Semasa berkarier sebagai pemain, Shevchenko biasa bermain sebagai penyerang dan pernah bermain untuk Dynamo Kyiv, Milan, dan Chelsea.

Shevchenko telah mencetak 175 gol bagi Milan dan merupakan pencetak gol kedua terbanyak dalam sejarah klub tersebut.

IBaca Juga: Nyepi 2022, Ini Pesan Anies Baswedan dan Riza Patria

a berhasil meraih gelar juara Liga Champions UEFA bersama Milan dan beberapa gelar domestik bersama Dynamo Kyiv dan Chelsea.

Pada bulan Desember 2004, Shevchenko dinobatkan sebagai Pemain Terbaik Eropa tahun tersebut.

Shevchenko telah memperkuat timnas Ukraina sejak tahun 1995. Ia mencatat 111 kali penampilan dan 48 gol, termasuk saat mengantarkan Ukraina ke babak perempat final Piala Dunia FIFA 2006 di Jerman.***

Halaman:

Editor: Silmi Akhsin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah