Polemik Hukum Pawang Hujan Dalam Islam, Ini Kata Ustadz Abdul Somad!

- 25 Maret 2022, 14:21 WIB
Pandangan Abdul Somad Mengenai Pawang Hujan
Pandangan Abdul Somad Mengenai Pawang Hujan /Silmi Akhsin/

“Kalau mintanya sama tuan syekh (ulama) tidak ada syarat-syarat yang kotor kita sama-sama bedoa, mudah-mudahan Allah mengabulkan, maka tak masalah,”tambah Ustadz Abdul Somad.

Oleh karena itu, Ustadz yang berusia 44 tahun ini juga menyinggung soal permintaan aneh-aneh dari bala bantuan jin saat manusia meminta sesuatu.

Sebab menurutnya hal tersebut sangat tidak diperbolehkan dan tak boleh dituruti.

Sebelumnya, tengah viral sosok pawang hujan di ajang balapan dunia MotoGP di sirkuit Mandalika. Aksi tersebut dilakukan saat hujan deras terjadi diarea balapan tersebut.

Baca Juga: Ini Ketentuan Zakat Fitrah dan Fidyah di Kabupaten Soppeng Tahun 2022

Kemudian Rara nama akrabnya melancarkan prosesi ritualnya dengan mengelilingi sirkuit tersebut.

Berharap hujan segera redah dan balapan bisa dilaksanakan kembali. Beberapa saat kemudian hujan redah dan pergelaran MotoGP dapat dilanjutkan.

 

Halaman:

Editor: Silmi Akhsin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x