1 Tahun Akar-LHD, Minta Rakyat Berikan Nasehat dan Teguran

- 28 Februari 2022, 08:11 WIB
Bupati Soppeng HA Kaswadi Razak/Humas Pemkab Soppeng
Bupati Soppeng HA Kaswadi Razak/Humas Pemkab Soppeng /

SUARA SOPPENG -- Pemerintah Kabupaten Soppeng Sulawesi Selatan dibawah nahkoda H Andi Kaswadi Razak dan Lutfi Halide meminta kepada semua pihak agar mengontrol jalannya pemerintahan Kabupaten Soppeng

 

Kaswadi Razak dalam keterangannya, meminta kepada masyarakat jika melihatnya ada kesalahan dalam melakukan tugas, dirinya bersama wakil Bupati siap mendengarkan dan menerima masukan serta nasehat dari masyarakat.

 

Baca Juga: Tekad Cegah Stunting di Bumi Arung Palakka

 

Hal itu disampaikan Kaswadi Razak dalam fefleksi 1 Tahun pemerintahan Akar-LHD yang dirangkai dengan dzikir, tausiah dan doa serta dalam Isra Miraj Nabi Besar Muhammad SAW di Masjid Agung Darussalam Soppeng, Minggu, (27/2/2022).

 

"Kepada seluruh lapisan masyarakat jika dalam melaksanakan tugas, kami melakukan kesalahan tolong nasehati dan tegur kami karena masih ada beberapa tahun kedepan yang harus kita jalankan.Saya bersama Wakil Bupati akan senantiasa melakukan yang terbaik untuk masyarakat Kabupaten Soppeng," kata Kaswadi.

 

Halaman:

Editor: Usman, S.Pd


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah