Luwu Utara Tampilkan Lima Produk Kerajinan Unggulan di Inacraft 2023,

- 2 Maret 2023, 18:23 WIB
Pameran Inacraft 2023 di Jakarta Convention Center (JCC)
Pameran Inacraft 2023 di Jakarta Convention Center (JCC) /ISTIMEWA/USMAN

Pameran Inacraft 2023 diikuti 1.118 Usaha Kecil dan Menengah (UKM), kabupaten/kota se-Indonesia, binaan Kementerian Perindustrian, Kementerian Perdagangan, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Kementerian BUMN dan Kementerian Hukum dan HAM, BUMN dan Provinsi Sulawesi Selatan yang menjadi ikon dari pameran Inacraft 2023.

Selain Ketua Dekranasda, turut hadir Plt. Kepala DP2KUKM Muhammad Kasrum, Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata, Jumail Mappile; Kabid Kebudayaan Disdikbud Poernama Indriawaty, beberapa Perangkat Daerah terkait lainnya, dan Bagian Ekonomi.

***

Halaman:

Editor: Usman, S.Pd


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x