61 Siswa SD Samaelo Ikuti Ujian Akhir Semester Genap

- 14 Juni 2023, 07:58 WIB
suasana ujian
suasana ujian /Usman

SUARA SOPPENG -- UPT SD Inpres 5/81 Desa Samaelo Kecamatan Barebbo, melaksanakan Ujian Akhir Semester Genap Tahun Pelajaran 2022/2023. Sebanyak 61 siswa- siswi yang mengikuti ujian saat itu.

Pelaksanaan Ujian Semester diikuti oleh seluruh peserta didik mulai dari kelas 1 s.d kelas V. Ujian Semester ini diadakan selama 6 hari mulai tanggal 12 hingga 17 Juni 2023.

Selama ujian berlangsung siswa wajib mengenakan baju seragam sesuai dengan hari belajar biasanya yang telah ditetapkan.

Baca Juga: Indah Putri Support UMKM Masuk Pasar Online

“Alhamdulillah, di hari pertama pelaksanaan Ujian Semester siswa-siswi dalam keadaan sehat dan penuh semangat sehingga pelaksanaan ujian berjalan dengan baik dan sukses,” ujar Syarifuddin, S. Pd.

Baca Juga: Forum Cipta Cendikia Gelar Raker Dirangkai Roadshow Dongeng Anak

Syarifuddin, yang merupakan Plt Kepala Sekolah saat itu juga mengatakan pada Ujian Akhir ini para siswa-siswi mengikuti ujian dengan penuh semangat dan ceria

Baca Juga: Shopee Live Jadi Fitur Live Streaming yang Paling Sering Digunakan, Unggul dari TikTok Live hingga LazLive

Siswa-siswi menjawab soal pun dengan baik karena sebelumnya mereka telah diberi kisi-kisi sebelum Ujian Akhir ini dimulai.

Baca Juga: Konsolidasi Pemenangan di Kabupaten Bekasi, Eks Politisi Golkar dan PPP Gabung ke Gerindra Menangkan Prabowo

Halaman:

Editor: Usman, S.Pd


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x