Aparat Desa di Luwu Utara dibekali Kemampuan Pengelolaan Website

- 31 Maret 2022, 09:28 WIB
Wabup Suaib Mansur saat Membuka Pelatihan Website Desa bagi Aparat Desa dan UPT Puskesmas, Senin (28/3/2022)/ Pemkab Luwu Utara
Wabup Suaib Mansur saat Membuka Pelatihan Website Desa bagi Aparat Desa dan UPT Puskesmas, Senin (28/3/2022)/ Pemkab Luwu Utara /

Sementara itu, Kepala Dinas (Kadis) Kominfo SP, Arief R. Palallo, mengatakan bahwa website desa sudah tersedia di semua desa. Tinggal para Admin Website Desa dapat memanfaatkan ruang keterbukaan informasi publik tersebut dengan baik dan benar.

Baca Juga: Ketum PDIP Dikurung Hingga 2 Tahun, Ini Orang Yang Ditakuti Megawati!

“Ini website desa kita pertanggungjawabkan datanya. Tidak bisa orang lain masuk, kecuali Admin Website itu sendiri. Data yang ada di website harus bisa kita pertanggungjawabkan,” jelas Arief seraya mengatakan bahwa PPID desa sudah dilakukan pemeringkatan oleh Komisi Informasi Provinsi Sulsel beberapa waktu lalu.

 

“Saya berharap semua desa bisa aktif mengelola keterbukaan informasi publik karena kita semua sudah latih. Pengelola PPID juga harus update data desanya di website desa yang sudah tersedia,” pungkas mantan Kepala Kantor Pengelolaan Data Elektronik ini.***

Halaman:

Editor: Usman, S.Pd


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah